Dial modem USB Huawei GSM di mikrotik version 5.18 (via WINBOX )


by: Ieanx Mavia Bae



Pagi-pagi daripada dingin ga karuan , mending nulisa catetan aja biar ga lupa, sekalian berbagi..
sesuai dengan judul di atas, kali ini saya akan sering bagai mana car dial modem GSM Huawei di mikrotik (disini saya menggunakan modem Huawei E352)

oke langsung saja ke TKP

1.install mikrotik anda
2. login ke mikrotik anda dengan default user dan password "user : admin , password: " (password kosong)
3. berikan IP ke mesin mikrotik anda, karena kita akan menggunakan winbox
 syntax :



            " ip address add address=192.168.88.1/24 interfaces=ether1"
 ket.
 192.168.88.1/24 = adalah ip address yang akan di setting di mikrotik
ether1 = adalah nama ethernet / kartu jaringan anda, ether1 bisa diganti sesuai ke inginan anda

4. buka winbox
klik pada ip address
maka akan muncul tampilan seperti di bawah ini

5. colokan modem huawei ke mikrotik dan tunggu beberapa saat
6. sekarang cek, apakah modem kita sudah terdeteksi di mikrotik apa belum, caranya :
masih pada winbox System > Resources > USB

gambar di atas menunjukan bahwa modem Huawei sudah terdeteksi di mesin mikrotik
7. lanjut ke menu PPP unutk dial modem usb
PPP > Interfaces > Add > PPP client
maka akan muncul kotak dialog seperti gambar di bawah 
masuk ke tab "General" terus isikan nama interface ( terserah ) di sini saya memberinama Huawei, "type : PPP Client" , "Port : USB1 ( sesuaikan dengan port usb anda)" , "APN : 3hspa ( karena saya menggunakan provider 3 )"

masuk ke tab "PPP" isikan username dan password ( username password  untuk melakukan dial, sesuaikan dengan settingan provider anda), jangan lupa hilangkan centang pada menu "Dial On Demand"
klik Apply terus klik OK ..

tunggu sampai status modem connected, seperti pada gambar di bawah ini



8. jika sudah connected saat nya kita menguji koneksi kita ke internet, dengan cara melakukan ping ke google.com
buka "New Terminal" terus ketik " ping google.com" (tanpa petik) , jika hasilnya reply maka dial kita berhasil seperti gambar di bawah


sampai disini kita berhasil melakukan dial modem usb huawei di mesin mikrotik 
tunggu tutorial mikrotik selanjutnya
semoga bermanfaat 

salam: "Mavia-Bae"

Comments